Thursday, August 19, 2021

ALGORITME

 Algoritme merupakan urutan langkah langkah logis penyelesaian masalah yang di susun secara sistematis dan logis. kata logis merupakan kata kunci dalam algoritme. langkah langkah dalam algoritme harus logis dan harus ditemukan bernilai salah atau benar. algoritme berasal dari nama terahir muhammad ibnu musa Al-khowarizmi. seorang ahli matematika terkenal dan penulis pada abad ke 8 dan ke 9 masehi yang berasal dari persia. Al-khowarizmi adalah seorang guru di institut matematika di baghdad dan penulis buku kitab Al-jabr wal muqaabalah, yang berarti 'aturan menyatukan dan memisahkan'. buku tersebut merupakan satu dari buku teks matematika paling awal, dan judul tersebut memberikan kita kata Aljabar (Schneider & Gersting, 2010).

Karakteristik Suatu Algoritme:

1. Tertata Dengan Baik: Langkah langkahnya dalam urutan yang jelas.

2. Jelas: Operasi yang di gambarkan dipahami oleh suatu komputasai tanpa penyederhanaan lebih lanjut.

3 dapat di hitung secara efektif: komputasi tersebut sebenarnya dapat melakukan operasi.












No comments:

Post a Comment